Rablo Games baru saja mengumumkan tanggal rilis game RPG ringan mereka yang sangat dinantikan, Necro Story! Kamu bisa mulai memainkannya pada tanggal 7 Oktober 2024 nanti. Dalam game ini, kamu akan berperan sebagai Jaimus sang Necromancer yang dipandu oleh hantu nakal...